okowi akan beri gelar Pahlawan pada Laksamana Malahayati dari Aceh

October 27, 2017


news - 27 Oktober 2017 , Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu mengungkapkan, pemerintah akan menganugerahkan gelar Pahlawan Nasional kepada tiga orang yang dianggap telah berjuang dan berjasa kepada bangsa dan negara tahun ini. Salah satunya diberikan kepada Laksamana Malahayati.
Bandarq
"Termasuk Malahayati. Kan (Malahayati) udah lama itu ya dari tahun 1500-an sekian," kata Ryamizard di Kompleks Istana Kepresidenan, Kamis (26/10).

Malahayati atau Keumalahayati adalah salah seorang perempuan pejuang yang berasal dari Kesultanan Aceh. Keumalahayati merupakan wanita pertama di dunia yang pernah menjadi seorang laksamana. Pada tahun 1585–1604, Malahayati menjabat sebagai Kepala Barisan Pengawal Istana Panglima Rahasia dan Panglima Protokol Pemerintah dari Sultan Saidil Mukammil Alauddin Riayat Syah IV.

JudiBola
Malahayati memimpin 2.000 orang pasukan Inong Balee (janda-janda pahlawan yang telah syahid) berperang melawan kapal-kapal dan benteng-benteng Belanda tanggal 11 September 1599 sekaligus membunuh Cornelis de Houtman dalam pertempuran satu lawan satu di geladak kapal. Dia mendapat gelar Laksamana untuk keberaniannya ini, sehingga ia kemudian lebih dikenal dengan nama Laksamana Malahayati.

AduQ
Ryamizard melanjutkan, selain Malahayati, masih ada dua calon Pahlawan Nasional lainnya. Namun dia tidak menyebut namanya karena beralasan lupa.
Maxbet
Previous
Next Post »